Senin, 23 Februari 2009

PROFIL CAPRES

Susilo Bambang Yudhoyono
Susilo Bambang Yudhoyono

Susilo Bambang Yudoyono adalah Presiden RI ke enam dan Presiden pertama yang dipilih langsung oleh Rakyat Indonesia.

Muhammad Jusuf Kalla

Muhammad Jusuf Kalla

Muhammad Jusuf Kalla

Jusuf Kalla lahir di Watampone, Sulawesi Selatan pada 15 Mei 1942 . Dia mendapat kesempatan menjabat menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat.

Sri Sultan Hamengku Buwono X


Sri Sultan Hamengku Buwono X Ia raja yang dikenal dekat dengan rakyatnya. Menurutnya, keberpihakan pada rakyat itu harus dilakukan sebagai suatu panggilan.

Megawati Sukarnoputri

Nama: Megawati
Nama Lengkap: Dyah Permata Megawati Setyawati Sukarnoputri
Tempat/Tgl. Lahir: Yogyakarta, 23 Januari 1947

Prabowo Subianto

Nama: Letjen.(Pur) Prabowo Subianto (Mantan Danjen Kopassus,Pangkostrad)
Lahir: Jakarta, 17 Oktober 1951
Agama: Islam

Ir. Akbar Tandjung

Biografi

Nama : Ir. Akbar Tandjung
Lahir : Sibolga, 14 Agustus 1945

Letjen TNI (Purn) DR (HC) H Sutiyoso, SH

BIODATA :

Nama: LETJEN TNI (PURN)DR(HC) H SUTIYOSO, SH
Lahir: Semarang, 6 Desember 1944


Hidayat Nur Wahid

Nama : DR. H.M. HIDAYAT NUR WAHID, M.A
Lahir : Klaten, 8 April 1960
Agama : Islam
Jabatan : - Ketua MPR 2004-2009
- Ketua Umum Partai Keadilan Sejahtera


Soetrisno Bachir


Soetrisno Bachir

Pendiri Grup Sabira ini terpilih menjadi Ketua Umum DPP Partai Amanat Nasional (PAN) periode 2005-2010 menggantikan Amien Rais. Dia terpilih melalaui voting yang alot dalam Kongres PAN ke-2 di Semarang, 10 April 2005, bertepatan hari ulang tahun kelahirannya yang ke-48. Pria berjiwa ‘keumatan-kebangsaan’ ini bertekad menjadikan PAN terdepan, ikhlas dan amanah.

H. Wiranto. SH

Nama : H. Wiranto. SH.
Tempat/Tgl Lahir : Yogyakarta, 4 April 1947
Agama : Islam
Pendidikan

* Akademi Militer Nasional (AMN), 1968
* Universitas Terbuka, Jurusan Administrasi Negara, 1995
* Perguruan Tinggi Ilmu Hukum Militer, 1996

(RW-013)

Tidak ada komentar: